Total Tayangan Halaman

Rabu, 07 September 2011

SEJARAH KEDOKTERAN GIGI DI INDONESIA


MANDIBULA HOMO ERECTUS ARKAIK

Tempat penemuan : Jawa Tengah
Perkiraan usia : 1 Juta Tahun
Penemu : Teuku Jakob dan S. Sartono pada lapisan Grenzbank

Fragmen mandibula Sangiran 8 ini dikenal juga dengan nama MEGANTROPUS B, tetapi para ahli meragukan statusnya sebagai MEGANTROPUS. Belakangan dimasukkan ke dalam kelompok HOMO ERECTUS ARKAIK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar